Selamat Kepada 45 Anggota DPRD Sampang yang Telah Resmi Dilantik, Ini Susunannya

Prosesi pelantikan yang berlangsung khidmat ini digelar di Gedung Graha Paripurna Lt II DPRD Sampang sebanyak 54 anggota DPRD Kabupaten Sampang, (Sumber Foto : Anak/Madurapers,2024). 

“Pentingnya sinergitas antara DPRD dan pemerintah daerah untuk memecahkan berbagai persoalan kerakyatan di tingkat lokal dan mendukung agenda prioritas nasional,” pungkasnya.

Berikut Daftar Anggota DPRD Sampang periode 2024-2029 yang resmi dilantik :

Dapil I (Kecamatan Sampang, Torjun dan Pangarengan) : 9 kursi

1. Mohammad Faruk (PKB)

2. Iwan Effendi (PDIP)

3. Rudi Kurniawan (Partai NasDem)

4. Hidayatul Imam (Partai NasDem)

5. H Rahmad Hidayat (Partai NasDem)

6. Ali Sadikin (Partai NasDem)

7. Nasafi (PAN)

8. R. Arbiansyah Zaky Ghufron Al Arifi (PPP)

9. Vanny Dariyani (PPP)

Dapil II (Kecamatan Sreseh, Tambelangan, Jrengik) : 6 kursi

1. Mushaddaq Chalili (PKB)

2. Hakam (PDIP)

3. Moh Fathurrosi (Partai NasDem)

4. Mahfud (PKS)

5. Sri Rustiana (Partai Demokrat)

6. H Muji (PPP)

Dapil III (Kecamatan Banyuates dan Ketapang) : 8 kursi

1. Mutamar Suhri (PKB)

2. Suhuvil Mukarromah (PDIP)

3. Moh Ainur Rosi (Partai NasDem)

4. Toipul Minan (PKS)

5. Mohammad Far Far (Partai Hanura)

6. Muhammad Nur Mustakim (PAN)

7. H Abdus Salam (Partai Demokrat)

8. Muhammad Subhan (PPP)

Dapil IV (Kecamatan Sokobanah dan Karang Penang) : 7 kursi

1. Baihaki (PKB)

2. Shohebus Sulton (Partai Gerindra)

3. Muhamad Salim (Partai NasDem)

4. Fathurrosi (Partai NasDem)

5. Fausi (Partai NasDem)

6. Agus Subaidi (PKS)

7. Hosni (PPP)

Dapil V (Kecamatan Camplong dan Omben) : 8 kursi

1. Fadol (PKB)

2. Amir Lubis (Partai Gerindra)

3. H Nurul Imam (Partai NasDem)

4. Imam Hambali (Partai NasDem)

Eksplorasi konten lain dari Madurapers

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca