FPTI Jatim Kunci Gelar Juara Umum Kejurnas KU 2025
Olahraga  

FPTI Jatim Kunci Gelar Juara Umum Kejurnas KU 2025

Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) Jawa Timur kembali membuktikan dominasinya di pentas nasional. Mengutip dari Biro Komunikasi dan Humas KONI Jatim, FPTI Jatim sukses mempertahankan gelar juara umum Kejuaraan Nasional Panjat Tebing Kelompok Umur (KU) 2025 di Tangerang, Banten, Rabu (25/06/2025).

PSG Amankan Puncak Grup Usai Kalahkan Sounders
Olahraga  

PSG Amankan Puncak Grup Usai Kalahkan Sounders

Paris Saint-Germain (PSG) memastikan posisi puncak Grup B Piala Dunia Antarklub FIFA 2025 setelah menang atas Seattle Sounders FC. Kemenangan ini dilaporkan FIFA pada Selasa (24/06/2024) dan membawa PSG ke Babak 16 Besar sebagai juara grup.

Obor Porprov Membakar Semangat Lawang
Olahraga  

Obor Porprov Membakar Semangat Lawang

Sebuah pemandangan penuh semangat dan warna-warni menghiasi Kecamatan Lawang, Kabupaten Malang, saat kirab obor Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) IX Jawa Timur 2025 tiba pada Senin (23/06/2025) siang. Kirab yang sebelumnya dilepas dari Gedung Negara Grahadi, Surabaya, itu menandai dimulainya semarak olahraga dua tahunan di Malang Raya.

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.