Sampang terus bergulat dengan kemiskinan yang mengakar. Menurut BPS Jawa Timur, angka kemiskinan di daerah ini masih mencapai 20,83 persen pada tahun 2024. Kondisi ini mencerminkan kebijakan pembangunan yang belum menyentuh akar permasalahan.
Pemangkasan Anggaran Ancam Mutu Pendidikan, Benarkah?
Efisiensi anggaran pendidikan, menurut Satria Naufal Putra Ansar, Koordinator Pusat BEM Seluruh Indonesia (BEM SI), yang dikutip dari detikedu, berpotensi menurunkan kualitas pendidikan di Indonesia. Pemangkasan ini juga bertentangan dengan amanat konstitusi yang mengharuskan negara mencerdaskan kehidupan bangsa.