Sampang – Hujan lebat yang mengguyur wilayah Kabupaten Sampang sejak…
Meski Terancam Banjir, Puskesmas Teja Pembantu Patemon Tetap Beroperasi
UPTD Puskesmas Teja pembantu Patemon, dilaporkan hampir terdampak banjir. Namun, pelayanan kesehatan kepada masyarakat tetap berjalan normal sesuai prosedur.