Iran mempercepat langkah untuk menghukum keras aktivitas spionase setelah berakhirnya konflik berdarah selama 12 hari melawan dua musuh lamanya. Media internasional, Al Jazeera, melaporkan pada Rabu (25/06/2025) bahwa parlemen dan pengadilan negara itu mulai mengesahkan aturan baru untuk memperberat hukuman bagi siapa pun yang bekerja sama dengan negara asing.
Memasuki Sidang Tuntutan, Pelaku Pembunuhan Een Jumiati Dituntut Ancamam Maksimal Pidana Mati
Kasus pembunuhan Een Jumiati kini memasuki tahap sidang tuntutan di Pengadilan Negeri (PN) Bangkalan. Mahasiswi Universitas Trunojoyo Madura (UTM) itu menjadi korban kejahatan keji oleh tersangka Moh. Maulidi Al Izhaq.