DPR Ingatkan Menko Polhukam
Pemerintahan  

DPR Ingatkan Menko Polhukam

Anggota Komisi III DPR RI Benny K. Harman beranggapan apabila Menkopolhukam Mahfud MD., tidak dapat mempertanggungjawabkan kebenaran dari pernyataannya terkait transaksi keuangan mencurigakan senilai Rp349 triliun di lingkungan Kementerian Keuangan (Kemenkeu), maka akan memberi dampak terganggunya stabilitas di Tanah Air, Selasa (28/3/2023).

Kemenkeu: Belanja Tahun Anggaran 2023 Diharapkan Jaga Ekonomi dari Ancaman Sisi Global
Ekonomi  

Kemenkeu: Belanja Tahun Anggaran 2023 Diharapkan Jaga Ekonomi dari Ancaman Sisi Global

Sri Mulyani Indrawati, Menteri Keuangan Republik Indonesia (Menkeu RI) optimis siap dan waspada menghadapi tantangan perekonomian tahun 2023, Selasa (17/1/2023).

Menurut Sri Mulyani, dikutip dari laman Kemenkeu RI, pemerintah optimis perekonomian Indonesia akan mampu bergerak semakin cepat di tahun 2023, sebagaimana mampu menghadapi pandemi dan turbulensi di tahun 2022