Melalui ayat tersebut, Allah menegaskan bahwa tidak hanya memberikan ujian kepada umat yang mengingkari-Nya. Umat Muslim yang beriman kepada-Nya pun tak luput dari cobaan. Harapannya agar mereka dapat mengambil hikmah di balik ujian dari Allah S.W.T. Apa saja hikmah tersebut?
Hikmah
 
 Mengenal Shalat Jum’at yang Beda dengan Shalat Dhuhur
Shalat Jum’at adalah salah satu ibadah istimewa dalam Islam yang memiliki keutamaan luar biasa dibandingkan shalat wajib lainnya.
 
 Overthinking Karamah
AGAMA ISLAM ialah agama yang menjunjung tinggi nilai religiusitas dan…
 
 Idul Fitri: Makna dan Tradisi Umat Islam Indonesia
Idul Fitri merupakan salah satu hari besar umat Islam yang dirayakan setelah selesai menjalankan ibadah puasa selama sebulan penuh di bulan Ramadhan. Hari raya ini juga dikenal dengan sebutan Lebaran di Indonesia. Idul Fitri memiliki makna yang sangat penting bagi umat Islam di seluruh dunia karena merupakan momen kebahagiaan setelah menjalani puasa dan ibadah selama sebulan penuh.
 
 Berkah dan Kedamaian: Idul Fitri, Momentum Kebahagiaan dalam Kehidupan
Idul Fitri, hari raya umat Islam yang penuh makna, tidak hanya menjadi momen kebahagiaan semata, tetapi juga simbol kesucian, kebersamaan, dan ampunan. Setelah sebulan penuh menjalani ibadah puasa, umat Islam merayakan hari kemenangan dengan penuh sukacita. Namun, di balik keceriaan tersebut tersimpan pesan-pesan mendalam yang perlu diresapi.
 
 Perbedaan Tidurnya Orang Berpuasa dan Orang yang tidak Berpuasa
Kualitas tidur seseorang dapat dipengaruhi oleh sejumlah faktor, termasuk pola makan, aktivitas fisik, dan kesejahteraan spiritual. Orang yang berpuasa selama Ramadhan sering mengalami perubahan dalam pola tidurnya dibandingkan dengan mereka yang tidak berpuasa. Penelitian ilmiah telah menunjukkan bahwa tidur orang yang berpuasa bisa memiliki karakteristik yang berbeda dibandingkan dengan orang yang tidak berpuasa.
 
 Tingkatan Orang Berpuasa Menurut Al-Ghazali
Menurut Al-Ghazali, seorang cendekiawan Islam terkemuka, ada tiga tingkatan orang yang berpuasa, yakni: (1) puasanya orang awam, (2) puasanya orang khusus, dan (3) puasa khusus buat orang khusus (super khusus).
 
 Fit selama Ramadan dengan Body Goal saat Lebaran
RAMADAN adalah bulan suci bagi umat Muslim di seluruh dunia….
 
 Ulama: Para Cendekiawan Agama yang Memberikan Cahaya
‘Ulama adalah orang-orang yang diakui keahliannya dalam ilmu agama Islam serta ilmu-ilmu umum yang berkaitan dengan kepentingan umat manusia.
 
 Suami Cium Istri Saat Puasa di Bulan Ramadhan: Bagaimana Hukum Puasanya
Salah satu pertanyaan yang sering muncul adalah tentang kegiatan intim antara suami istri, seperti suami mencium istrinya saat puasa di bulan Ramadhan.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.

