Akhirnya dalam Pilpres 2024 JK Dukung AMIN, Spekulasi Rontok

Jusuf Kalla (JK), mantan Presiden RI dan politisi senior Partai Golongan Karya (Golkar) menyatakan sikap mendukung AMIN, Selasa, 19 Desember 2023 (Dok. Madurapers, 2023).
Jusuf Kalla (JK), mantan Presiden RI dan politisi senior Partai Golongan Karya (Golkar) menyatakan sikap mendukung AMIN, Selasa, 19 Desember 2023 (Dok. Madurapers, 2023).

Mersepon sikap JK tersebut, TPN (Tim Pemenangan Nasional) Ganjar-Mahfud tak khawatir, karena menurut Arwani Thomafi, Wakil Sekretaris TPN, TPN sejak awal sudah memetakan demikian. Menurutnya, dukungan JK tak akan mempengaruhi upaya memenangkan Ganjar-Mahfud, Rabu (20/12/2023).

Beda dengan TPN Ganjar-Mahfud, Muhaimin Iskandar (Cawapres Nomor Urut 1) mengucapkan syukur alhamdulillah. Itu menjadi semangat AMIN. Katanya,” Tentu pak JK ini, biasanya kalau sudah menentukan pilihan akan mampu menggerakkan, terutama seluruh kekuatan yang dimiliki pak JK. Baik di Jawa maupun di luar Jawa, Selasa (19/12/2023).

Tinggalkan Balasan

Eksplorasi konten lain dari Madurapers

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca