Baznas Sumenep Turun Tangan, Bantuan Non-Medis untuk Pasien Rumah Sakit

Rahman, Wakil Ketua IV Baznas Sumenep saat memberikan bantuan non-medis, berupa biaya hidup selama masa rawat inap. (Sumber Foto: Istimewa). 

Baznas Kabupaten Sumenep sendiri memiliki lima program unggulan, yakni Sumenep Sehat (bantuan kesehatan), Sumenep Taqwa (bantuan keagamaan), Sumenep Cerdas (bantuan pendidikan), Sumenep Makmur (bantuan modal usaha), dan Sumenep Peduli (bantuan bencana).

Program-program ini hadir untuk membantu masyarakat dalam berbagai aspek kehidupan, sehingga manfaat zakat dapat dirasakan secara luas.

Eksplorasi konten lain dari Madurapers

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca