Opini  

Emergency Exit: Problematika Pemilu 2024

Choliq Noor, anggota Penitia Pemilihan Kecamatan (PPK) 2023-2024, Kecamatan Sepulu, Kabupaten Bangkalan
Choliq Noor, anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) 2023-2024, Kecamatan Sepulu, Kabupaten Bangkalan (Dok. Madurapers, 2024).

Penyelesaian perselisihan merupakan tahapan penting dalam proses Pemilu, dan harus dilakukan dengan cermat serta mengedepankan solusi yang menguntungkan semua pihak. Ini penting karena penyelesaian perselisihan tidak boleh memakan waktu terlalu lama, dan harus memberikan keadilan kepada semua peserta pemilihan.

Dengan demikian, menjaga integritas dan transparansi dalam penyelenggaraan Pemilu adalah kunci keberhasilan demokrasi elektoral. Dengan memastikan semua tahapan Pemilu berjalan lancar dan masalah-masalah potensial ditangani dengan tepat, Indonesia dapat melanjutkan tradisi demokratisnya dengan teguh dan memberikan kepercayaan kepada rakyat bahwa suara mereka dihargai dan dihitung dengan baik.

 

Choliq Noor adalah aktivis pergerakan politik yang juga anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Sepulu, Kabupaten Bangkalan, Periode 2023-2024.

error:

Eksplorasi konten lain dari Madurapers

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca