Jika tren ini berlanjut, Sampang berpotensi menjadi salah satu daerah dengan kemandirian fiskal yang tinggi. Pengelolaan pendapatan yang optimal akan menjadi kunci pertumbuhan ekonomi daerah di masa depan.
Pendapatan Daerah Sampang 2020-2025, Tembus Rp2 Triliun pada 2025
Baca Juga
Rekomendasi untuk kamu
Menteri Perdagangan, Budi Santoso membuka Rapat Koordinasi (Rakor) Harga dan Pasokan Daging Ayam pada Selasa (04/03/2025) di kantor Kementerian Perdagangan, Jakarta. Rakor ini membahas kondisi harga dan pasokan daging ayam ras selama periode Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) puasa dan lebaran 2025.
Indeks Harga Konsumen (IHK) di Indonesia pada Februari 2025 mengalami deflasi sebesar 0,48 persen dibandingkan bulan sebelumnya. Secara tahunan, IHK juga mengalami deflasi 0,09 persen, turun dari inflasi 0,76 persen pada Januari 2025.
Pemerintah terus berupaya menjaga stabilitas ekonomi nasional dengan memperkuat sektor manufaktur dan mengendalikan inflasi. Upaya ini, menurut Kemenkeu, membuahkan hasil dengan meningkatnya Indeks PMI Manufaktur Indonesia ke level 53,6 pada Februari 2025, yang menjadi angka tertinggi dalam 11 bulan terakhir.
Inflasi di Provinsi Bali sepanjang 2024, menurut data BPS Bali, menunjukkan pola fluktuatif dengan puncaknya pada April. Indeks Harga Konsumen (IHK) tertinggi tercatat pada Desember sebesar 107,87, sedangkan angka inflasi tertinggi terjadi pada April dengan 4,02 persen.
Luas panen padi di Indonesia pada Januari 2025, menurut data Badan Pusat Statistik (BPS), mencapai 0,42 juta hektare, meningkat 41,84 persen dibandingkan Januari 2024 yang hanya 0,29 juta hektare
Universitas Paramadina dan Lembaga Penelitian, Pendidikan dan Penerangan Ekonomi dan Sosial (LP3ES) menggelar diskusi daring bertajuk “Apakah Pengelola Dana Negara Danantara Kebal Hukum?” pada Sabtu (01/03/2025). Diskusi ini membahas tata kelola Danantara dari aspek regulasi hukum, dampak ekonomi, serta transparansi pengelolaannya.