Ekonomi  

Pemerintah terus berupaya menjaga stabilitas ekonomi nasional dengan memperkuat sektor manufaktur dan mengendalikan inflasi. Upaya ini, menurut Kemenkeu, membuahkan hasil dengan meningkatnya Indeks PMI Manufaktur Indonesia ke level 53,6 pada Februari 2025, yang menjadi angka tertinggi dalam 11 bulan terakhir.

error: