Indeks kedalaman kemiskinan tahun 2019 sebesar 1,85 dan tahun 2020 meningkat menjadi 1,87. Indeks keparahan kemiskinan tahun 2019 sebesar 0,39 dan tahun 2020 meningkat 0,37. Jadi, pada tahun 2020 ada peningkatan indeks kedalaman kemiskinan sebesar 0,02 dan indeks keparahan kemiskinan menurun sebesar 0,02.
![]()
