Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos dan P3A) Kabupaten Sumenep menyerahkan bantuan beasiswa dan hibah masjid musala, pondok pesantren (ponpes) dan lembaga sosial
Dukung Program Pemkab, Dinsos dan P3A Sumenep Ikuti Festival Layangan LED
Dukung Program Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sumenep, Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos dan P3A) mengikuti Festival Layangan LED, pada Rabu (26/04/2024) kemarin.