Ekonomi  

Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan bahwa nilai ekspor Indonesia pada Desember 2024 mencapai US$23,46 miliar. Angka ini menunjukkan penurunan sebesar 2,24 persen dibandingkan November 2024. Namun, dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya, ekspor mengalami kenaikan sebesar 4,78 persen.

Perkembangan Ekspor dan Impor Indonesia di Januari 2024
Ekonomi  

Perkembangan Ekspor dan Impor Indonesia di Januari 2024

Pada bulan Januari 2024, menurut data BPS RI, nilai ekspor Indonesia mencapai US$20,52 miliar, menunjukkan penurunan sebesar 8,34 persen dibandingkan dengan bulan sebelumnya, Desember 2023. Jika dibandingkan dengan Januari 2023, terjadi penurunan sebesar 8,06 persen

error: