Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati (Cabup dan Cawabup) Kabupaten Sumenep, Jawa Timur, mahasiswa yang berasal dari Sumenep di Yogyakarta melakukan diskusi dan evaluasi kepemimpinan guna mendorong perubahan yang lebih baik