Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. H. Moh. Anwar Sumenep terus menunjukkan langkah progresif dalam menghadirkan layanan kesehatan yang humanis, responsif, dan berbasis kebutuhan masyarakat.
Dirut RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep Tegas Berikan Pelayanan Prima Selama Ramadan
Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. H. Moh. Anwar Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, konsisten berikan jam pelayanan kesehatan terbaik kepada masyarakat di tengah bulan suci Ramadan 1445 H.