Dalam upaya menanamkan kebiasaan menabung dan meningkatkan literasi keuangan sejak dini, Bank Perekonomian Rakyat Syariah (BPRS) Bhakti Sumekar menggelar sosialisasi program Simpanan Pelajar (SimPel) di SDN Pajagalan II, Kabupaten Sumenep.

Olimpiade Matematika Bergengsi se-Madura Dibuka, Ini Syarat dan Ketentuannya
Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMP) Matematika, STKIP PGRI Sumenep, kembali menggelar ajang prestisius Olimpiade Matematika se-Madura (OKARA) ke-VII pada tanggal 25 dan 26 Januari 2025 mendatang