Menariknya, aset tersebut dilaporkan sebagai hibah tanpa akta dengan luas 300 m2/500 m2.
Selain properti, Ratna juga melaporkan kepemilikan kendaraan berupa Toyota Sienta Minibus senilai Rp 190 juta dan sepeda motor Honda Beat seharga Rp9 juta. Keduanya diperoleh dari hasil usaha pribadi.
Sementara itu, Ratna juga memiliki kas dan setara kas senilai Rp500 juta. Tidak ada utang yang dilaporkan dalam LHKPN tersebut, sehingga total kekayaan bersihnya tetap Rp4,7 miliar.
