Rencana Badan Gizi Nasional (BGN) mengajukan tambahan anggaran sebesar Rp118 triliun demi memperluas Program Makan Bergizi Gratis (MBG) menuai sorotan dari DPR RI. Mengutip Parlementaria, Wakil Ketua Komisi IX DPR, Yahya Zaini, menyebut rencana tersebut sebagai pemborosan besar apabila hanya berfokus pada pengadaan makanan tanpa menyentuh akar masalah gizi nasional.
Waspada! Penipuan Mengatasnamakan Badan Gizi Nasional, Ini Langkah Aman yang Harus Anda Tahu
Badan Gizi Nasional (BGN), melalui Biro Hukum dan Humas BGN, mengingatkan masyarakat untuk berhati-hati terhadap modus penipuan yang mengatasnamakan lembaga BGN