Bawaslu akan Kolaborasi Sejumlah Program dengan Komnas Perempuan untuk Pemilu Ramah Perempuan

Anggota Bawaslu Lolly Suhenty
Anggota Bawaslu Lolly Suhenty saat menerima Komisi Nasional Anti Kekerasan Terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) di Gedung Bawaslu, Jakarta, Senin, 16 Januari 2023 (Sumber: Bawaslu RI, 2023).

“Setiap tahun ada sekitar 4.000 laporan kepada Komnas Perempuan. Komnas Perempuan sejauh ini mempunyai mitra bersama 115 lembaga layanan yang melakukan pendampingan di daerah. Data laporan kekerasan kepada perempuan ini bisa digunakan Bawaslu dalam perekrutan,” jelas Veryanto Sitohang.

Very juga menyampaikan bahwa setiap tahun angka kekerasan kepada perempuan meningkat.

“Misalnya tahun 2021 laporan meningkat 50% dibanding tahun2020, bahkan jumlah lebih tinggi dari sebelum masa pandemi di tahun 2019,” katanya

“Menurut Komnas Perempuan ada tantangan kepemipinan perempuan di tahun tahun politik ini, yakni kekerasan berbasis gender, politik identitas dan kebijakan diskriminatif, serta narasi hoaks dan ujaran kebencian,” sebutnya.

Tinggalkan Balasan

Eksplorasi konten lain dari Madurapers

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca