Potret Pembangunan Manusia di Surabaya 2021

Pembangunan Manusia Surabaya

Dibandingkan dengan tahun 2020, UHH Surabaya 2021 tidak mengalami perubahan, HLS mengalami peningkatan sebesar 0,07 persen, RLS meningkat sebesar 0,10 persen, dan Pengeluaran Riil per Kapita meningkat sebesar 0,40 persen.

Capaian IPM 2021 menunjukkan bahwa kualitas hidup manusia (IPM) Surabaya berada di level sangat tinggi. Capaiannya lebih tinggi dari Jawa Timur dan nasional. Nilai skornya Jawa Timur sebesar 72,14 dan nasional sebesar 72, 29, berada di kategori tinggi.

Tinggalkan Balasan

error:

Eksplorasi konten lain dari Madurapers

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca